Tutorial Setup Feed Selasar.me

Untuk terus terkoneksi dengan selasar.me, bisa menggunakan aplikasi feed reader. Mudah-mudahan sih bisa bikin aplikasi Android nya. Aplikasi feed reader sangat banyak di Playstore, salah satunya RSS Reader. Selain gratis, tanpa iklan pula, ada browser internal dan tampilannya stylish.
Selain … Baca selengkapnya esai ini